Firdaus Pimpin Langsung Rapat Kordinasi Persiapan Rapimnas SMSI Hadapi Pemilu 2024
JAKARTA, Kepritoday.com – Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI), Firdaus memimpin rapat kordinasi (Rakor) persiapan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) SMSI, rabu (20/9/2023) di Sekretariat SMSI Pusat, Jl Veteran II no 7C -Jakarta…