SBC dan Anggota DPRD Muba Peduli Masyarakat Kurang Mampu
SEKAYU-(MUBA), Kepritoday.com – Sabtu (21/08/2021), Setwan Bekubang Community (SBC) dan Anggota DPRD Muba Damsih, SH Berbagi dan Peduli kepada Masyarakat yang kurang mampu di Talang Sungai Labi Desa Bailangu dan Talang Sungai Labi Kayuara Kec. Sekayu.