Babinsa Koramil 03/Sedanau Hadiri Musrenbang Tingkat Kecamatan Pulau Tiga Tahun 2025

 

NATUNA, Kepritoday.com – Babinsa Se-Kecamatan Pulau Tiga, dari satuan Koramil 03/Sedanau, jajaran Kodim 0318/Natuna menghadiri Musrenbang tingkat Kecamatan Pulau Tiga, Tahun 2025.

Kegiatan yang dihadiri langsung oleh Bupati Natuna ini digelar di Gedung Pertemuan Kantor Kecamatan Pulau Tiga, Kabupaten Natuna. Sabtu, (27/01).

Dalam kesempatan tersebut Babinsa mengatakan, pihaknya satuan Koramil 03/Sedanau mendukung penuh segala bentuk program usulan yang dilakukan oleh Pemerintah Kecamatan Pulau Tiga.

“Kami dari satuan Koramil 03/Sedanau mendukung segala bentuk program usulan prioritas, dan kami siap bersinergi dalam membangun daerah”, pungkasnya. ()

Anda mungkin juga berminat

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept